Lowongan Kerja Bank BCA Syariah Untuk beberapa posisi Maret 2013



BankDessy  - Lowongan Kerja Bank BCA Syariah | Bank BCA Syariah merupakan instansi lembaga keuangan terkemuka di Indonesia, Pada awalnya PT Bank BCA Syariah merupakan bank umum bernama PT Utama International Bank (PT Bank UIB) yang berkedudukan di Jakarta. Pada tahun 2009, PT Bank Central Asia Tbk, mengakuisisi PT Bank UIB yang kemudian melakukan proses konversi kegiatan usahanya menjadi bank syariah, dengan nama PT Bank BCA Syariah. Pada saat ini Bank BCA Syariah membuka Lowongan Kerja untuk beberapa posisi, Berikut ini informasi selengkapnya.

Posisi dan Persyaratan :


Staf Legal Pembiayaan
  • Pendidikan minimal S1 Hukum
  • Usia Maksimal 30 Tahun
  • Lebih disukai memiliki pengalaman sebagai legal di Perbankan / industri Syariah
  • Penampatan Kantor Pusat, Jatinegara, Jakarta Timur

Staf Senior Pendirian KCP Mikro
  • Fresh Graduated aatu berpengalaman di bidang yang sama 1 thn
  • Latar Belakang Pendidikan : Arsitek / Komputer / Design (S-1)
  • Dapat operasikan MS Office dan AutoCad
  • Mandiri dan dapat bekerja dalam Tim
  • Kreatif
  • Penempatan di Jatinegara, Jakarta Timur

IT Auditor
  • Pria/Wanita
  • Usia Maksimum 35 Tahun
  • Pendidikan S1 Informatika
  • Menguasai analisa sistem aplikasi perbankan secara umum
  • Pemahaman mengenai network/ jaringan
  • Pemahaman struktur dan data based perbankan
  • Memahami arsitektur tekhnologi yang umum digunakan oleh perbankan
  • Mampu berfikir konseptual, logis, kritis dan analitis
  • Motivasi tinggi, inisiatif dan dapat bekerja di dalam tim
  • Integritas tinggi
  • Memiliki kemampuan menjalin relasi interpersonal
  • Komunikatif
  • Mampu bekerja secara cepat dengan tenggat waktu ketat.
  • Bersedia menjalankan tugas keluar kota.
  • Pengetahuan umum mengenai Banking Product
  • Pengetahuan mengenai Implementasi Risk Based Audit dan IT Risk Management.
  • Memiliki pengalaman kerja sebagai IT Auditor di perbankan min. 2 tahun (perbankan syariah lebih diutamakan)

Teller KCP Mikro
  • Usia 20 s.d 25 tahun
  • Jenis Kelamin Laki-laki/ Perempuan
  • Pendidikan Minimal D3
  • Ketrampilan yang dibutuhkan (Soft Skills/Hard Skills):
  • Kemampuan klerikal
  • Keterampilan dalam mengenali uang palsu
  • Keterampilan dalam mengenali uang mutilasi
  • Sigap, Menarik, Antusias, Ramah, Teliti
  • Memiliki pengalaman min. 3 tahun sebagai teller Bank, diutamakan memiliki pengalaman sebagai teller di BCA atau Teller Mikro
  •  Memiliki SIM C dan dapat mengendarai kendaraan roda dua

Analis Pembiayaan Syariah (Komersial)
  • Usia 24 s.d 35 Tahun
  • Laki-Laki/ Perempuan
  • Pendidikan Minimal S1
  • Ketrampilan yang dibutuhkan (Soft Skills/Hard Skills)
  • Dapat membaca dan menganalisa laporan keuangan
  • Menguasai word & excel
  • Ketrampilan tambahan
  • Menguasai pembiayaan syariah merupakan nilai plus
  • Pengetahuan yang harus dimiliki
  • Analisa kredit/pembiayaan
  • Dasar-dasar akuntansi
  • Pengalaman Kerja
  • Memiliki pengalaman sebagai analis kredit/ pembiayaan di atas 5 milyar di perbankan (diutamakan perbankan syariah), minimal: 2 tahun. 

Bagi anda yang memenuhi kualifikasi dan berminat, silahkan daftarkan diri anda secara online melalui Situs Jobstreet, Situs Lowongan Kerja Indonesia. Lengkap Form Pendaftaran dengan mengisi biodata anda dengan Lengkap dan benar. Hanyak kandidat yang memenuhi persyaratan yang akan di Proses untuk mengikuti tahap selanjutnya. Semoga informasi Loker ini bermanfaat.


Artikel Terkait Bank ,Bank BCA Syariah

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2012 Lowongan Kerja Bank Terbaru Tahun 2015 Powered by Blogger - Template Design by Inforakyat